Rohis RSAM Mengadakan Tarhib Ramadhan secara Luring

Rohis RSUD Dr. H. Abdul Moeloek Provinsi Lampung Mengadakan Tarhib Ramadhan secara Luring di Masjid Al-Mulk pada hari Sabtu, 26/03/2022.   Acara ini dilakukan dalam rangka menyambut bulan suci ramadhan 1443 H. Tarhib ramadhan dibuka langsung oleh Direktur RSUDAM dr. Lukman Pura, Sp.PD.,K-GH.,MHSM. Narasumber acara ini adalah Ustadz Muhammad Syukron…

Rohis RSAM Membagikan 593 Paket Santunan untuk Anak Yatim dan Dhuafa

Rohis RSAM Masjid Al Mulk membagikan santunan untuk 593 anak yatim dan dhuafa (18/05/2020). Paket yang terkumpul sebanyak 593 dari 132 donatur dan dibagikan pada hari Senin s/d Rabu (18-20 Mei 2020). Target dari donasi adalah untuk 1000 anak yatim dan dhuafa, qodarullah yang terkumpul 593 atau lebih dari 50%…

Rapat Membahas Tentang Penyelenggaraan Sholat Jum’at di Masjid Al Mulk

Pengurus Rohis RSAM Masjid Al Mulk mengadakan rapat membahas terkait penyelenggaraan sholat jum’at di Masjid Al Mulk komplek RSUD Dr. H. Abdul Moeloek Provinsi Lampung, Jum’at (20/04/2020). Rapat tersebut dihadiri oleh Wakil Ketua Rohis yaitu dr. Bintang Abadi Siregar, Sp.B.Onk dan beberapa pengurus lainnya. Dalam rapat tersebut, menghasilkan beberapa kesimpulan,…